Contoh Pidato durasi 10 menit

Ini kami bagikan untuk Contoh Pidato durasi 10 menit untuk anda yang membutuhkan Contoh Pidato durasi 10 menit tersebut yang kami sampaikan sangat lengkap sekali, sehingga anda bisa Contoh Pidato durasi 10 menit yang kami sampaikan dibawah ini sehingga bisa bermainfaat buat anda dan teman-teman anda yang memang membutuhkan semangat didalam kehidupan mereka karena untuk Contoh Pidato durasi 10 menit adalah salah satu aspirasi yang ditunjukkan untuk semua orang sehingga orang yang mendengar Contoh Pidato durasi 10 menit bisa mengerti dan faham tentang isi ari Contoh Pidato durasi 10 menit tersebut.

Memang membuat Pidato harus ada pertimbangan dan sesuai dengan adat istiada juga karena melenceng sedikit saja saat anda melakukan Pidato tersebut maka akan menjadi masalah sangat besar sekali dan dipastikan anda akan dimusuhi dan juga diadili, untuk itu membuat Pidato harus dengan pertimbangan matang dikarenakan anda akan membacakan didapan umum dan banyak sekali orang yang mendengarkan pidato tersebut.

Dengan hal itulah admin akan sampaikan selengkapnya kepada anda tentang Contoh Pidato durasi 10 menit tersebut dibawah ini tentunya semoga bisa menjadi bermanfaat untuk anda yang ingin sekali membuat Contoh Pidato durasi 10 menit yang sama  dengan Contoh Pidato durasi 10 menit ini.

Assalamualaikum Wr. Wb.
Kepada Bapak Kepala Desa beserta staf dan para sesepuh desa yang kami hormati, beserta saudara-saudara warga desa Karangdempel yang berbahagia.

Pertama-tama kami sangat bersyukur kepada Allah SWT atas curahan Rahmat-Nya yang diberikan kepada kita sehingga pada kesempatan yang cerah ini kita dapat berkumpul bersama, ber-muwajjah di tempat ini. Yang tak lain adalah dalam rangka melaksanakan acara rempug desa.

Kami sebagai pimpinan wilayah, sungguh sangat berterimakasih dan berbangga hati bahwa warga desa juga terutama kepada bapak kepala desa beserta stafnya telah betul-betul memperhatikan masalah tempat ibadah yaitu pembangunan masjid. Tempat manusia bersujud kepada Allah, tempat manusia berhubungan dengan Alla dan tempat manusia bermunajat kepada Allah SWT. Memang masalah pembangunan masjid ini sangatlah baik dan sudah tepat sekali pengadaannya.

Isi Pidato Sambutan Camat:

Saudara-saudara sekalian yang saya hormati.
Pada saat sekarang ini, tempat-tempat peribadatan masjid berfungsi ganda, yaitu tempat kegiatan sosial dan tempat kegiatan keagamaan.

Dengan adanya pembangunan tempat ibadah ini berarti saudara-saudara telah menghayati dan mengamalkan sila yang pertama dari Pancasila, yaitu Ketuhanan Yang Maha Esa.
Kami yakin dengan semangat gotong royong segala kesulitan yang menghambat dan menghalangi kelancaran pembangunan masjid ini pasti akan dapat diatasi.

Untuk itu, marilah kita bersama-sama kita pikirkan bagaimana cara mengatasinya, kami kira banyak cara atau jalan yang dapat dicoba dan ditempuh untuk mengumpulkan dana guna menutup kekurangan biaya. Marilah siapapun yang mempunyai rejeki lebih, kami mengajak saudara-saudara untuk bisa berkorban demi terwujudnya masjid kita ini.

Penutup Pidato Sambutan Camat :

Demikianlah sambutan yang dapat saya sampaikan, semoga Allah SWT membantu dan memberikan petunjuk pada kita. Amiin.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Contoh Pidato durasi 10 menit